Prilly Latuconsina, Perempuan Muda Yang Menjadi Ikon DI Dunia Hiburan
Prilly Latuconsina merupakan salah satu aktris Indonesia yang mempunyai banyak bakat yang dimiliki nya. Tidak hanya itu dirinya juga sempat masuk ke dalam Forbes 30 under 30 asia sehingga nama nya tidak asing lagi untuk di dengar. Tidak hanya sukses menjadi seorang aktris dirinya juga banyak menekuni profesi di usia nya yang masih sangat muda. Nama nya juga sangat populer terutama di kalangan para remaja. Menekuni profesi sebagai aktris, penyanyi, influencer, model, produser film, dosen, dan bahkan dirinya juga terjun ke dunia bisnis. Sukses di usia nya yang masih di bilang mudah sangat wajar untuk menjadi tokoh inspirasi gen Z agar mengikuti jejak nya. Tidak hanya memiliki paras yang cantik namun juga memiliki hati yang baik dan dermawan hal itu terlihat.
Dari kegiatan amal yang aktif dilakukan oleh Prilly Latuconsina dirinya cukup sering berbagi dalam kegiatan amal yang dilakukan nya. Dirinya juga sudah di tanamkan nilai-nilai Agama oleh sang ayah sejak masih keci. Hal itu terlihat karena dirinya menempuh pendidikan di SDIT Asy-Syukriyyah untuk belajar Agama. Karena kesibukan dirinya di industri hiburan membuat nya tidak bisa melanjutkan pendidikan SMA nya dan terpaksa harus HomeScolling. Setelah lulus dari bangku SMA dan sempat menunda pendidikan nya karena kesibukan yang di punya. Hingga pada tahun 2017 Prilly mulai menempuh pendidikan nya di London School of Public Relations dan mengambil jurusan komunikasi. Walaupun memiliki jadwal yang sangat padat namun Prilly berhasil lulus hingga pascasarjana di tahun 2021.
Profil Dan Biodata Prilly Latuconsina :
- Nama Lengkap : Prilly Mahatewi Latuconsina
- Nama Panggung : Prilly Latuconsina
- Tanggal Lahir : 15, Oktober 1996
- Tempat Lahir : Tanggerang, Indonesia
- Agama : Islam
- Zodiac : Libra
- Berat Badan : 37 Kg
- Tinggi Badan : 154 cm
- Ayah Kandung : Rizal Latuconsina
- Ibu Kandung : Ully Djulita
- Pekerjaan : Aktris, Penyanyi, Influencer, Pengusaha, Produser
Perjalanan Karier Hingga Menjadi Ikon Anak Muda
Prilly sudah aktif di dunia hiburan saat dirinya masih kecil yaitu pada tahun 2009 disaat dirinya terpilih untuk menjadi talent dalam program Bocah Petualang. Untuk pertama kali nya dirinya muncul di layar kaca saat sedang melakukan petualangan di Lombok. Sukses dalam mengisi program Bocah Petualang dirinya kembali menjadi host. Yaitu Prilly terpilih untuk menjadi host dalam program Koki Cilik yang dimana dijalani nya selama setahum. Selain untuk mengisi acara program televisi dirinya juga aktif di dunia modeling. Dari tahun 2008 Prilly sudah aktif untuk menjadi peserta modeling dan bahkan pernah mendapatkan juara top 3. Dirinya pun semakin sering mendapatkan tawaran untuk photoshoot dan bahkan menjadi brand produk Indonesia. Menginjak usia nya yang sudah remaja dirinya pun terjun ke dunia seni peran untuk semakin mengembangkan bakat yang di punya.
Pada tahun 2010 dirinya sudah terjun ke dunia peran dengan berperan sebagai Molly di sinetron pertama nya yaitu Gerhana Jadi 2. Namun namanya semakin di kenal saat dirinya berperan sebagai Yumi dalam sinetron Hanya Kamu. Yang dimana dirinya beradu akting dengan para bintang remaja yang juga tengah populer. Di tahun 2013 dirinya juga mendapatkan peran sebagai pemeran utama dalam sinetron Monyet Cantik 2 yang sukses di bawakan nya. Namun namanya semakin di kenal oleh banyak kalangan lewat peran nya dalam sinetron GGS. Yang dimana dirinya berperan sebagai Sisi dan banyak mencuri perhatian penggemar nya. Melalui peran yang dibawakan nya dalam film tersebut membuat nya mendapatkan banyak penghargaan pada saat itu. Setelah sukses dalam peran nya dalam berbagai sinetron yang di bawakan nya. Kini prilly juga mulai membintangi beberapa serial yang semakin membuat namanya dikenal banyak oleh penggemar nya.
Film Yang Di Bintangi Prilly Latuconsina :
- Honeymoon Peran Sebagai Kania Kecil (2013)
- La Tahzan Peran Sebagai Neneng (2013)
- Surat Untukmu Peran Sebagai Gendis (2016)
- Hangout Peran Sebagai Prilly (2016)
- Danur I Peran Sebagai Risa Saraswati (2017)
- Insya Allah Sah Peran Sebagai Prilly (2017)
- Danur 2 Peran Sebagai Risa Saraswati (2018)
- Silam Peran Sebagai Risa Saraswati (2018)
- Matt & You Peran Sebagai Mouretta (2019)
- Danur 3 Peran Sebagai Risa Saraswati (2019)
- Kukira Kau Rumah Peran Sebagai Niskala (2022)
- 12 Cerita Glen Anggara Peran Sebagai Shena (2022)
- Gita Cinta Dari SMA Peran Sebagai Ratna (2023)
- Bolehkah Sekali Saja Ku Menangis Peran Sebagai Tari (2024)
Serial Web :
- Negeri 5 Menara Peran Sebagai Sarah (2019)
- Cerita Dokter Cinta Peran Sebagai Tiara (2019)
- Get Married Peran Sebagai Mae (2020)
- Si Aa Peran Sebagai Prilly (2020)
- Ustad Milenial Peran Sebagai Khadijah (2021)
- Dear Stranger Sebagai Hana (2022)
- Happy Go Jenny Peran Sebagai Jenny (2022)
- Jurnal Risa Peran Sebagai Risa (2023)
- Cinta Dua Masa Peran Sebagai Mala (2023)
- Temen Ngekost Peran Sebagai Prilly (2023)
Baca Juga : Some By Mi, Skincare Korea Dengan Bahan Alami & Alat Canggih